Jumat, 31 Desember 2010

Goodbye 2010, Welcome 2011...

Tidak terasa waktu berjalan begitu cepat hingga akhirnya kembali berada di penghujung tahun ini. Kembali menengok ke belakang perdjuangan yang telah dilalui sepanjang tahun ini. Suka dan duka yang telah dihadapi di Tahun ini. Meski belum sempurna terima kasih Tuhan atas berkatMu. Terima kasih keluarga dan temen-temenku atas semua supportnya sehingga satu persatu impian yang telah dicapai tahun ini.

Saatnya mempersiapkan diri untuk Level pencapain berikut di tahun 2011. Impian yang harus dikejar demi masa depan yang cerah. Tidak ada Impian yang bisa dicapai tanpa kerja keras dalam melalui berbagai hambatan dan tantangan. Harus terus belajar dan berusaha dengan tekun dan pantang menyerah.


Temen-temen pikirkan kembali untuk siapa kita berjuang dan mengapa kita Harus mencapai Impian kita. Siapkan rencana dan evaluasi kembali proses pencapaian target kita tahun depan jika melenceng di tengah jalan.

Bermipilah besar dan Jangan pernah melupakan Impian anda, Jauh lebih baik mempunyai impian besar dan berusaha mencapainya daripada hanya hidup apa adanya.
Life is beautiful my friends.

Selasa, 30 Maret 2010

Lanjutkan Perdjuangan !!

Fuih, gak kerasa udah 1thn kembali lagi ke jakarta untuk lanjutin kuliah yang keteter dan banting stir untuk lebih FOKUS pada bisnis yang sangat luar biasa ini serta melepaskan kerjaan lama dibidang IT yang sudah digeluti selama skitar 5 tahun terakhir.
Hari demi hari berlalu, panas-hujan silih berganti tetap kujalanin kehidupan baru di kota yang keras ini dengan prinsip "Loe gak kerja keras gak bisa makan & hidup enak tar !" :D
Akhirnya disempatin juga update blog hehehe....
special thx to pak jim karena berkat mata kuliah cyberpreneuship maka blog ini baru sempat ku update lagi :D
Perdjuangan belom berakhir masih ada waktu untuk mencapai target dan impian kita di akhir tahun ini. Teman-teman ingatlah kembali apa yang menjadi Target & Impian kalian di akhir tahun ini, KEJAR dan Raih itu !!!
Sukses adalah hak semua orang yang benar-benar mau memperjuangkannya demi orang-orang yang kita cintai. Ciayooo !!!


Never Ever Give UP!!!

Senin, 17 Agustus 2009

Dirgahayu Republik Indonesia


Merdeka... Merdeka... Merdeka.
Pekik dan teriakan dimana² untuk kata tersebut. Hari ini bangsaku memperingati kemerdekaan ke 64. Banyak makna dari kemerdekaan itu bagi kita sebagai putra-putri penerus bangsa.
Apakah arti dari kemerdekaan itu bagi kita sendiri ???
Apakah kita sudah merasa merdeka dalam hal-hal sehari², misal merdeka dalam hal finansial yang sering dikeluhkan oleh banyak orang atau merdeka dalam mengemukakan pendapatnya maupun merdeka dalam menentukan pilihan hidupnya.
Perdjuangan kita belum berakhir teman².
Keep move on and the spirit.
Kejar target yang sudah kita canangkan di awal.
We Can do it if we strive.


Minggu, 26 Juli 2009

Right Said Fred - Stand Up For The Champions

I was built to be the best
Number one and nothing less
Leave me to my destiny
I have waited patiently
I have vision' oh i believe
I know I can count on me

So stand up for the champions
For the champions stand up
Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up for the champions
For the champions stand up
Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up

Here we go it's getting close
Now it's just who wants it most
It's just life that's how it is
Cause we have our strength and weaknesses

Oh i have vision' oh can't you see
I'm on the move make way for me

So stand up for the champions
For the champions stand up
Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up for the champions
For the champions stand up
Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up

And when i fall down
I have to pick myself back up
And when i fall down
I have to pick myself back up
And when i fall down
I have to pick myself back up
And when i fall down
I have to pick myself back up

So stand up stand up for the champions
For the champions stand up
Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up

Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up stand up
For the champions for the champions
Stand up stand up
For the champions for the champions
stand up

keren uit...
people claps their hands and would u hands up in the air !!!

Senin, 25 Mei 2009

7 Syarat keberhasilan sukses

  • Kecakapan menetapkan tujuan (Sense of Direction)
  • Kemampuan memahami dan memanfaatkan pengalaman atau pengetahuan (Understanding)
  • Keberanian untuk melakukan atau berbuat sesuatu (Courage)
  • Bersikap ramah atau murah hati (Charity)
  • Mempunyai jati diri atau kepribadian (Esteem)a
  • Mempunyai kepercayaaan diri yang baik (Self Confidence)
  • Dapat menerima dan menyadari keadaan diri sendiri dengan baik (Self Acceptence)
by : (Dr. Maxwell Maltz)